TENTANG SMKN 1 KARAWANG

Sejarah Singkat SMKN 1 Karawang


  • SMK Negeri 1 Karawang (STM Negeri 1 Karawang) didirikan pada tanggal 03 Agustus 1965 berdasarkan SK. Pendirian No. 92/DIRPT/BI/65 yang ditandatangani oleh Menteri Pendidikan Nasional.
  • SMK Negeri 1 Karawang menjadi salah satu SMK Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI) Indonesia Vocational Educational Strengthening (INVEST) dengan dasar Surat Keputusan Direktur Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah Departemen Pendidikan Nasional No. 10/C/KEP/MN/2009 tentang Penetapan 90 (Sembilan Puluh) SMK sebagai Target dan Sasaran Pengembangan SMK-SBI Melalui Proyek Indonesia Vocational Educational Strengthening (INVEST).
    Identitas    
    Nama Sekolah : SMKN 1 Karawang
    NPSN/NSS : 20217802/311022105084
    SK Pendirian Sekolah : 92/DIRPT/BI/65 (3 Agustus 1965)
    SK Operasional : 92/DIRPT/BI/65 (3 Agustus 1965)
    Alamat : Jl. Pangkal Perjuangan RT 05 RW 04 Kel. Tanjungpura Kec. Karawang Barat, Kab. Karawang 41316
    Status Mutu : SMK Rujukan
    Sumber Listrik : PLN
    Sumber Air : Pompa (Sumur Artesis)
         
    Data Pelengkap    
    Kebutuhan Khusus Dilayani : Tidak ada
    Nama Bank : Bank BRI
    Cabang KCP/Unit : Karawang
    Rekening Atas Nama : SMKN 1 KARAWANG
    Luas Tanah Milik : 35.000 M2
    Luas Tanah Bukan Milik : 0
         
    Data Rinci    
    Status BOS : Bersedia Menerima
    Waktu Penyelenggaraan : Lainnya
    Sertifikat ISO : 9001:2008
    Sumber Listrik : PLN
    Daya Listrik : 34997
    Akses Internet : 150Mbps Dedicated